BOGOR - PT Usaha Pembiayaan Reliance Indonesia (Reliance Finance) menggelar budget meeting tahun 2020 sekaligus training untuk karyawan-karyawati di Lido Lake Resort, Bogor, Sabtu (21/12).
Agenda penting ini dibuka langsung oleh Direktur Utama (Dirut) Reliance Finance, Fajar Satritama, turut dihadiri Direktur Legal & Complience, Ira Rakhmawa